Tag ubuntu server

Cara Install Invoice Ninja di Ubuntu 22.04

Invoice Ninja adalah perangkat lunak invoice yang ditujukan untuk usaha kecil menengah. Invoice Ninja tersedia dalam versi cloud (Software as a Service) dan tersedia dalam versi self-hosted yang dapat diinstalasi di server perusahaan. Server Requirements Invoice Ninja dikembangkan dengan menggunakan…

Cara Install pgAdmin 4 di Ubuntu 22.04

pgAdmin adalah sebuah platform manajemen dan pengembangan yang populer untuk PostgreSQL database. PostgreSQL merupakan sebuah perangkat lunak open source untuk relational database management system. pgAdmin dirancang untuk membantu pengguna dalam mengelola dan mengembangkan PostgreSQL database dengan mudah. Fitur utama dari…

Cara Install SQL Server 2022 (16.x) di Ubuntu 20.04

Microsoft SQL Server adalah relational database management system (RDBMS) yang dikembangkan oleh Microsoft. SQL Server digunakan secara luas oleh berbagai organisasi dan perusahaan untuk mengelola, menyimpan, dan mengambil data dengan cepat dan efisien. Meskipun SQL Server secara tradisional berjalan pada…

Ebook Mahir Virtual Private Server Edisi PHP Developer

Alhamdulillah, puji syukur kepada Allah Swt atas selesainya penulisan ebook Mahir Virtual Private Server Edisi PHP Developer. Virtual Private Server (VPS) kini semakin sering digunakan sebagai server untuk menjalankan aplikasi PHP yang sebelumnya masih menggunakan shared hosting. Namun, keterampilan dalam…

How to Install Crater Invoice App on Ubuntu 20.04

Crater is an invoicing application based on the Laravel PHP framework targeting individual users or small and medium-sized businesses. Crater is an open source application and can be installed on your own server. Crater Features Features contained in the Crater:…

Cara Sinkronisasi File dengan Unison

Unison adalah sebuah tool untuk melakukan sinkronisasi file yang mendukung dua arah sinkronisasi, tersedia untuk sistem operasi Linux, OS X, Unix serta Windows. Unison dikembangkan oleh Benjamin C. Pierce, seorang profesor ilmu komputer di Universitas Pennsylvania, dan bersama kontributor lainnya…

Cara Install EPrints 3.4 di Ubuntu 20.04

EPrints adalah perangkat lunak free dan open source untuk document management system, di mana lebih umum diimplementasikan sebagai repository perguruan tinggi yang menyimpan dokumen karya ilmiah seperti skripsi, tesis, desertasi, dan jurnal penelitian. Install EPrints Install EPrints dari paket .deb…

How to install DSpace 6 on Ubuntu 20.04

In this tutorial we will learn how to install DSpace on Ubuntu 20.04. DSpace is open source software for building repositories, generally used by academic institutions. Hardware Recommendations Recommended hardware as a DSpace server. Minimal DSpace Production 3-4GB RAM 20GB…

Cara Install Moodle dengan Nginx di Ubuntu 18.04

Saya sudah pernah membahas tentang cara install Moodle di Ubuntu 18.04 di mana web server yang digunakan adalah Apache web server. Kali ini Moodle diinstall di atas Nginx web server. 0.Perangkat Lunak yang digunakan Perangkat lunak yang digunakan di tutorial…

Cara Ganti dan Reset Password root MySQL 8 di Ubuntu 18.04

MySQL database memiliki user root yang merupakan user utama atau administrator yang dapat mengkonfigurasi dan memiliki akses ke semua database. Sering sekali terjadi kasus ingin mengganti password root misalnya karena berganti pengelola server atau system administrator. Untuk kasus reset password…

Cara Install MySQL 8 di Ubuntu 18.04

MySQL adalah perangkat lunak open source untuk Relational Database Management System. MySQL merupakan salah satu dari paket aplikasi server untuk website yang sering disebut sebagai LAMP (Linux Apache MySQL PHP) server. 0.Pasang Repository Secara default versi MySQL yang tersedia di…

Cara Setting Load Balancing dengan HAProxy

HAProxy adalah perangkat lunak open source yang berfungsi sebagai load balancing dan proxy untuk TCP dan HTTP. Load balancing adalah metode untuk mendistribusikan atau membagikan trafik ke beberapa server. 0.Perangkat yang digunakan Perangkat yang digunakan di tutorial ini: OS Ubuntu…