Tag ubuntu

Cara Install dan Upgrade Aplikasi Ubuntu Secara Offline

Untuk menginstal dan upgrade aplikasi Ubuntu komputer kita harus terkoneksi ke internet untuk mendownload paket-paketnya. Bagaimana dengan yang tidak terkoneksi ke internet, apakah bisa menginstal/upgrade paket secara offline ? Jawabannya bisa, yang pertama kali dilakukan mencari tahu paket apa saja…

Cara Install Theme Plymouth di Ubuntu

Plymouth adalah tampilan boot splash pada saat memulai Ubuntu seperti pada gambar dibawah ini. Tersedia berbagai macam theme plymouth yang bisa diinstall dari repository dan langsung bisa digunakan, berikut ini caranya:

Cara Memasang Background pada Grub di Ubuntu

Grub atau booting menu di Ubuntu bisa dipasangi background, berikut ini caranya: 1. Buka terminal, CTRL + ALT + T 2. Ketik perintah 3. Edit baris ke 157, tekan CTRL+I lalu masukkan angka 157 4. Ganti dengan lokasi gambar…

[Ubuntu] Cara Memonitor Bandwidth Jaringan

Cara memonitor traffic atau bandwidth jaringan di Ubuntu : System Monitor Cara pertama menggunakan System Monitor System->Administration->System Monitor. Klik tab Resources. Status traffic jaringan ada pada bagian Network History. Receiving = bandwidth Download dan Sending = bandwidth Upload.

[Ubuntu] Mengatasi Grub ‘Monitor Out Of Range’

Saya baru menginstall Ubuntu 11.10 Oneiric Ocelot dan Linux Mint 11 Katya, pada saat masuk pilihan booting grub yang terjadi monitor tidak mampu menampilkan pilihan booting dan yang tampil di monitor hanya pesan “Out Of Range” padahal monitor yang saya…

Memulai Pemrograman Java di Ubuntu

Java adalah sebuah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang dikembangkan oleh Sun Microsystems (kemudian diakuisisi oleh Oracle) pada tahun 1995. Bahasa pemrograman ini dirancang agar dapat berjalan pada berbagai platform dengan konsep “write once, run anywhere” (WORA), yang berarti kode yang…

Memulai Pemrograman Pascal di Ubuntu

Bahasa pemrograman Pascal adalah sebuah bahasa pemrograman tingkat tinggi yang dikembangkan oleh Niklaus Wirth pada tahun 1970-an. Pascal dinamai berdasarkan Blaise Pascal, seorang matematikawan dan filsuf Prancis yang terkenal. Pascal dirancang dengan tujuan untuk menjadi bahasa yang sederhana, efisien, dan…

Memulai Pemrograman C dan C++ di Ubuntu

Bahasa pemrograman C dan C++ adalah dua bahasa pemrograman yang memiliki peran penting dalam pengembangan perangkat lunak dan sistem. Bahasa pemrograman C dikembangkan pada awal tahun 1970-an oleh Dennis Ritchie di Bell Labs. C dirancang sebagai bahasa pemrograman tingkat rendah…