Tag sysadmin

Cara Mengatasi “ImportError: No module named MySQLdb” di Python

Pesan error ImportError: No module named MySQLdb pada aplikasi berbasis framework Python seperti Flask atau Django karena library mysqlclient belum terinstall di sistem operasi dan library MySQL untuk Python belum terinstall. Install paket libmysqlclient-dev, python-dev Install MySQL-python via pip selamat…

Cara Mengatasi “413 Request Entity Too Large” di NGINX

Pesan error 413 Request Entity Too Large tampil pada aplikasi web yang menggunakan web server NGINX karena file yang diupload terlalu besar. Pada NGINX secara default batasan ukuran file yang bisa diupload sebesar 1MB. Untuk menaikkan ukurannya konfigurasikan client_max_body_size pada…

Cara Mengubah Nomor Port SSH Server

Secara default nomor Port untuk SSH server adalah nomor 22. Pengubahan nomor port SSH server dilakukan dengan alasan keamanan. Dengan mengubah nomor port, orang yang mencoba melakukan koneksi SSH menggunakan nomor port default tidak akan bisa masuk. Buka file config…

Cara Mengaktifkan Service di FreeBSD

Service adalah aplikasi yang bekerja di belakang layar (background), tidak memiliki interface, biasanya berupa aplikasi server seperti SSH server, web server, atau database server. Service dapat diaktifkan, dinonaktifkan, dan umumnya aktif secara otomatis ketika boot. Mengaktifkan service dan otomatis jalan…

Cara Install Aplikasi di FreeBSD

Pada sistem operasi FreeBSD terdapat 2 cara atau tool untuk melakukan instalasi aplikasi yaitu dengan menggunakan Packages (pkg) dan Ports Collection (ports). Packages (pkg) Packages adalah aplikasi yang sudah dalam format binary atau sudah di-compile, aplikasi dapat langsung diinstalasi. Kelebihan…

Manajemen User di FreeBSD

FreeBSD termasuk sistem operasi yang memungkinkan beberapa pengguna menggunakan sumber daya komputer dan aplikasi secara bersamaan. Sementara hanya satu pengguna yang bisa duduk di depan layar dan menggunakan keyboard pada satu waktu, sejumlah pengguna dapat masuk ke sistem melalui jaringan.…

Cara Upgrade FreeBSD

Upgrade FreeBSD dilakukan untuk memperbarui FreeBSD ke versi rilis terbaru, misalnya pada tutorial ini dari versi 11.0 ke 11.1. Upgrade dilakukan karena versi rilis yang digunakan saat ini akan memasuki masa end-of-life atau tidak akan mendapatkan update lagi. Memakai sistem…

Cara Update FreeBSD

Setelah melakukan instalasi FreeBSD, mengkonfigurasi jaringan, dan terhubung ke internet selanjutnya melakukan update. Update berfungsi untuk menginstalasi patch terbaru dari versi rilis yang terinstall. FreeBSD yang saya update dari versi 11.0-RELEASE-p1 ke patch terbaru yaitu 11.0-RELEASE-p12. Saya belum melakukan instalasi…

Cara Install FreeBSD

Tutorial instalasi FreeBSD ini menggunakan FreeBSD 11 amd64 di VirtualBox dengan RAM 1GB, HDD 25GB, 2 adapter network (NAT, Host-only). ISO atau installer image FreeBSD dapat diunduh di freebsd.org. Tampilan booting FreeBSD. Tekan Enter. Pilih Install. Pemilihan keyboard, gunakan default.…

Cara Install PHP 5.6 di Ubuntu 16.04

Pada Ubuntu 16.04 versi PHP default adalah PHP 7. Beberapa programer masih menggunakan PHP 5.6, jika menggunakan PHP 7 aplikasi web biasanya tidak tampil sama sekali. Berikut cara instalasi PHP 5.6 di Ubuntu 16.04 Pasang repository PPA Install paket PHP…