Cara Install Apache di FreeBSD

Cara Install Apache Web Server di FreeBSD

Seri tutorial FreeBSD kali ini membahas tentang cara install Apache di FreeBSD dan akan berlanjut dengan install PHP, MariaDB dan WordPress.

Instalasi

Install paket apache24

Enable service dengan menggunakan perintah sysrc. Perintah ini mengubah isi file /etc/rc.conf.

Jalankan service apache24

Pengujian akses http://IP_SERVER
cara install apache  di freebsd

Lokasi file konfigurasi Apache di /usr/local/etc/apache24.
File konfigurasi Apache di /usr/local/etc/apache24/httpd.conf.
Lokasi webroot directory Apache di /usr/local/www/apache24/data/.

Membuat VirtualHost

Sebelumnya saya sudah mengubah file /etc/hosts pada Linux desktop client agar pada saat mengakses http://freebsd.ap mengarah ke IP server 192.168.56.100. Untuk client versi Windows, ubah file hosts di c:\Windows\System32\Drivers\etc\hosts.

Tambahkan

Selanjutnya membuat webroot directory untuk virtualhost di folder /home/user.

Ubah file httpd.conf agar file konfigurasi virtual host httpd-vhosts dijalankan.

Lepas tanda # pada baris kode Include etc/apache24/extra/httpd-vhosts.conf.

Lakukan konfigurasi virtual host

Hapus satu contoh konfigurasi virtual host, lalu ubah menjadi

Restart service apache24

Pengujian konfigurasi dengan mengakses http://freebsd.ap
cara install apache  di freebsd

Bersambung ke tutorial berikutnya instalasi PHP di FreeBSD.

selamat mencoba 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *