Enkripsi Data dengan TrueCrypt

TrueCrypt adalah aplikasi yang dapat membuat virtual drive yang terenkripsi dan hasilnya berupa file dengan kapasitas yang telah ditentukan sebelumnya pada saat membuat virtual drive. Jadi seperti memilki sebuah harddisk external/flashdisk tapi dalam bentuk file yang dienkripsi. Kita dapat menyimpan data rahasia pada virtual drive tersebut dengan aman. Aplikasi ini mendukung semua sistem operasi dan dengan lisensi free open source.

Unduh TrueCrypt di truecrypt.org. Saya menggunakan truecrypt-7.1a-linux-x64.tar.gz.
Ekstrak truecrypt-7.1a-linux-x64.tar.gz
Ubah hak akses lalu eksekusi

Klik Install TrueCrypt

Klik I accept and agree to be bound by the license terms

Klik OK

Enter

Buat volume, Create Volume

Klik Next

Klik Next

Select File untuk menyimpan nama file volume enkripsi

Memilih algoritma enkripsi. Klik Next

Masukkan volume size, Next

Masukkan Password, Next

Pilih tipe filesystem. Next

Format volume. Klik Format

Volume sudah berhasil dibuat. Klik OK

Klik Exit

Klik Select File… untuk memilih file volume
Klik Mount

Masukkan password volume

Masukkan password login Linux

Volume sudah berhasil dimount

Untuk eject volume harus dari TrueCrypt.
Jika dieject dari File Manager/Nautilus akan tampil pesan error

Dokumentasi resmi baca di truecrypt.org/docs

selamat mencoba 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *