Ayat, Aplikasi Al Quran dari Universitas King Saudi
Ayat adalah aplikasi Al Quran digital yang dibuat oleh Universitas King Saudi. Fiturnya sama dengan Zekr, tersedia terjemahan dalam berbagai bahasa dan audio. Dan menurut saya yang utama adalah cross platform, dapat dijalankan di berbagai sistem operasi. Tersedia untuk Windows, Linux, Mac, Android, dan iOS. Ayat dibuat menggunakan Adobe AIR.
Cara Install Ayat di Linux (Percobaan Menggunakan Distro Basis Ubuntu)
Unduh Ayat Versi Linux
Extract file yang sudah diunduh
Install Adobe Air.deb
Install Ayat.air
selamat mencoba 😀
Thanks Om…
Assalamu’alaikum …
Maaf pak mau tanya, kalau sekarang install aplikasi ini sudah tidak bisa lagi karena adobe air sudah ga bisa. Mohon solusinya. Terimakasih sebelumnya.
Wassalamu’alaikum …
waalaikum salam
coba cari alternatif lain, misalnya Zekr