Cara Install Elementary OS Freya
Sebelum melakukan tahap instalasi, buat terlebih dahulu Live USB dari Elementary OS Freya yang telah diunduh dan persiapkan partisi.
1. Klik shortcut Install
2. Pilih bahasa (English), Continue
3. Pilih I dont’t want to connect a wi-fi network right now. Tidak usah terkoneksi internet selama instalasi berlangsung. Continue.
4. Kebutuhan space harddisk mencukupi. Disarankan sebaiknya minimal 10-20GB. Continue.
5. Pilih Something else untuk memilih partisi instalasi. Continue.
6. Atur partisi / (root) dan swap. Install Now.
7. Jika pengaturan partisi sudah cocok, Continue.
8. Pilih zona waktu. Continue.
9 Pilih keyboard layout, tidak usah diubah. Continue.
10. Masukkan nama, username, dan password. Continue.
11. Proses instalasi dimulai.
12 Proses instalasi selesai. Restart Now.
selamat mencoba 🙂