Neofetch, Aplikasi Informasi Sistem Linux via Terminal

Neofetch merupakan aplikasi berbasis cli (command line interface) yang dapat menampilkan informasi singkat dari sistem Linux. Informasi yang ditampilkan antara lain hostname, model komputer yang digunakan, nama distro Linux, kernel, desktop, prosesor, dan memori. Ditampilkan pula logo distro Linux yang…

[Plesk] Cara Mengganti Versi PHP

Versi PHP yang digunakan sangat berpengaruh pada aplikasi PHP yang kita bangun karena setiap versi ada fungsi yang ditambahkan dan ada juga yang dihilangkan. Contohnya pada pengembangan aplikasi di server lokal (localhost) kita menggunakan versi yang berbeda dengan web hosting…

Nama Domain Gratis dari Freenom

Nama domain dibutuhkan oleh sebuah situs web agar lebih mudah mengingatnya dibandingkan dengan menggunakan alamat IP untuk mengakses situs web tersebut. Top-level domain (TLD) populer pada umumnya berbayar seperti .COM, .NET, .ORG, dan .INFO. Namun ada juga TLD yang tersedia…

[Linux] Cara Install Linux Container (LXD) di Ubuntu

Sebelumnya saya sudah menulis mengenai Linux Container (LXC, dibaca lex‐cee), kali ini masih membahas topik yang sama tentang container yaitu LXD (dibaca lex‐dee). Canonical menyebut LXD sebagai “The Linux container hypervisor. Fast, dense and secure container management for Ubuntu.” Proyek…