Cara Membuat VPS di OpenStack [Bagian 2]

Cara Membuat VPS di OpenStack [Bagian 2]

Lanjutan Cara Membuat VPS di OpenStack [Bagian 1]

Menambah Floating IP

Floating IP digunakan untuk kebutuhan remote instance dari jaringan external.

  1. Klik menu Network->Floating IPs.
  2. Klik tombol Allocate IP To Project.
  3. cara membuat vps di openstack

  4. Pada Pool pilih jaringan eksternal yang tersedia, dalam tutorial ini extnet. Lalu klik Allocate IP.
  5. cara membuat vps di openstack

Daftar Floating IP yang sudah tersedia.
cara membuat vps di openstack

Mengatur Rule di Security Groups

Agar instance dapat diremote melalui SSH dan dapat diping, kita perlu membuat rule atau mengijinkan protokol tersebut masuk ke jaringan.

  1. Klik menu Network->Security Groups.
  2. Klik Manage Rules.
  3. cara membuat vps di openstack

  4. Klik Add Rule.
  5. cara membuat vps di openstack

  6. Rule pertama yang dibuat untuk mengijinkan SSH. Rule pilih SSH, lalu Add.
  7. cara membuat vps di openstack

  8. RUle kedua untuk ping, Rule pilih ALL ICMP, lalu Add.
  9. cara membuat vps di openstack

Setelah menambah rule, sekarang totalnya ada 6 rule. Egress untuk filter paket data dari dalam jaringan instance ke luar jaringan, sementara Ingress untuk filter paket data dari jaringan luar ke dalam instance.
cara membuat vps di openstack

Bersambung ke Cara Membuat VPS di OpenStack [Bagian 3]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *