[Plesk] Membuat Database MySQL

Plesk adalah control panel hosting buatan Parallels yang digunakan oleh penyedia hosting CloudKilat.com. Untuk tutorial pertama tentang Plesk mengenai pembuatan database MySQL.

Pada halaman/tab Website klik Add New Database
plesk websites - databases

plesk database

Masukkan nama database, username database, dan password database yang diinginkan
plesk mysql

Jika sukses tampil pesan Information: The database nama_database was created
Pada halaman Databases ditampilkan semua database lengkap dengan IP server database dan user database. Jadi hostname server database bukan localhost seperti biasanya tapi nomor IP server.
Untuk menghapus database centang, lalu klik Remove
Klik Webadmin untuk masuk ke phpMyAdmin
plesk database

plesk phpmyadmin

Untuk mengeset ulang username dan password database klik tab User
plesk edit user database

selamat mencoba 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *