Cara Install Banyak Versi Node.js dengan NVM

NVM (Node Version Manager) adalah sebuah tool yang dapat memudahkan developer dalam instalasi dan mengatur banyak versi Node.js sekaligus di atas satu environment. Install NVM Install NVM di Linux yang memakai bash shell. Tutorial ini menggunakan Ubuntu 20.04 LTS. Download…

Cara Install Brave Browser di Ubuntu 20.04

Brave adalah web browser open source berbasis Chromium dan Blink yang dikembangkan oleh Brave Software. Brave Software sendiri didirikan pada tahun 2015 oleh Brendan Eich (kreator JavaScript, mantan CEO Mozilla Corporation) bersama Brian Bondy. Privacy-First Browser Keunggulan utama dari Brave…

Review Web Hosting Jagoan Hosting

Jagoan Hosting adalah perusahaan teknologi penyedia layanan web hosting murah Indonesia yang telah beroperasi sejak tahun 2007 dan merupakan bagian dari PT.BEON INTERMEDIA. Target pelanggan dari Jagoan Hosting sendiri adalah customer entry-level yang menginginkan web hosting dan domain dengan harga…

Cara Install Let’s Encrypt SSL di RunCloud Free Plan

RunCloud adalah sebuah perangkat lunak berbasis cloud untuk server management panel. Pada akun free plan RunCloud fiturnya terbatas, termasuk tidak aktifnya fitur untuk install SSL. Tapi kita masih tetap bisa install SSL dari Let’s Encrypt secara manual, langsung install melalui…

Cara Install Ghost di Ubuntu 20.04

Pada artikel sebelumnya kita sudah membahas tentang Ghost yang merupakan sebuah perangkat lunak open source publishing platform atau content management system dengan fitur tersedianya premium content. Nah, kali ini kita akan belajar bagaimana cara install Ghost di server milik sendiri.…

Mengenal Ghost, CMS Open Source Berbasis Node.js untuk Premium Content

Ghost adalah sebuah perangkat lunak publishing platform atau content management system (CMS) yang dibangun di atas Node.js, dirilis dengan lisensi open source, dan dirancang untuk memudahkan publikasi bersama dalam tim, fleksibilitas, dan performa. Perusahaan teknologi yang menjadi pengguna Ghost antara…

Cara Sinkronisasi File dengan Unison

Unison adalah sebuah tool untuk melakukan sinkronisasi file yang mendukung dua arah sinkronisasi, tersedia untuk sistem operasi Linux, OS X, Unix serta Windows. Unison dikembangkan oleh Benjamin C. Pierce, seorang profesor ilmu komputer di Universitas Pennsylvania, dan bersama kontributor lainnya…

Cara Install L2TP/IPsec VPN Server di Ubuntu 20.04

L2TP/IPsec adalah kombinasi dari dua protokol jaringan yang bekerja sama untuk menyediakan koneksi virtual private network (VPN) yang aman. L2TP (Layer 2 Tunneling Protocol) berfungsi untuk membuat virtual tunnel antara dua jaringan. IPsec (Internet Protocol security) adalah protokol keamanan yang…

Cara Install MySQL 5.5 di Ubuntu 18.04

Secara default MySQL database yang tersedia di repository Ubuntu 18.04 adalah MySQL 5.7 sementara beberapa aplikasi lawas membutuhkan MySQL 5.5. Nah, tutorial kali ini kita akan belajar bagaimana cara install MySQL 5.5 secara manual di Ubuntu 18.04. Download MySQL 5.5.…